Ini Hal yang Mengarah Briptu RF Tewas Bunuh Diri

BACA JUGA

OLAHRAGA

TECHNOLOGY

HIBURAN

JCCNetwork.id – Anggota Polda Gorontalo berinisial RF (28) berpangkat Briptu ditemukan tewas di dalam mobil dinas di pinggir Jalan GORR, Desa Ombulo, Kecamatan Limboto Barat, Kabupaten Gorontalo.

Mobil dinas tersebut dikemudikan RF yang bertugas sebagai staf pribadi pimpinan (Spripim) Polda Gorontalo. RF diduga tewas bunuh diri di dalam mobil dinas tersebut.

- Advertisement -

“RF ditemukan tewas di dalam mobil dinas. Diduga korban melakukan bunuh diri,” kata Kabid Humas Polda Gorontalo, Kombes Pol Wahyu Tri Nugroho dalam keterangan tertulis, Sabtu (25/3/2023).

Wahyu mengatakan, dugaan bunuh diri Briptu RF diketahui usai melihat ciri-ciri dari hasil olah tempat kejadian perkara (TKP).

Yakni, korban berada di tempat duduk pengemudi, dalam kondisi bersandar ke belakang. Ada lima butir amunisi di dashboard bawah.

- Advertisement -

Senjata ditemukan di sebelah kiri badan korban di tempat handle rem, dengan selongsong ditemukan di dalam senjata.
Posisi tangan kanan korban berada di sebelah kanan badan dengan posisi seperti menarik pelatuk. Tangan kiri korban memegang handle rem tangan.

- Advertisement -

BACA LAINNYA

Survei IDM: Rudy Masud – Seno Aji Raih Elektabilitas 59,1 Persen Ungguli Isran Noor-Hadi Mulyadi

JCCNetwork.id- Indonesia Development Monitoring (IDM) melakukan survei pemetaan sikap dan perilaku calon pemilih untuk tingkat elektabilitas dua pasangan calon gubernur dan bakal calon wakil...

BERITA TERBARU

EKONOMI

TERPOPULER