Presiden Anugerahi Shin Tae-yong dengan Golden Visa

BACA JUGA

OLAHRAGA

TECHNOLOGY

HIBURAN

JCCNetwork.id- Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mendapatkan Golden Visa dari Presiden Joko Widodo. Visa ini bertujuan memudahkan warga negara asing (WNA) untuk berkarya dan berinvestasi di Indonesia.

Peluncuran Golden Visa berlangsung pada Kamis, 25 Juli 2024, di Hotel Ritz-Carlton, Jakarta. Program ini dirancang untuk memberikan kemudahan bagi WNA dalam berinvestasi di Indonesia.

- Advertisement -

“Hari ini kita akan meluncurkan layanan golden visa untuk memberikan kemudahan kepada WNA untuk berinvestasi dan berkarya di Indonesia,” jelas Presiden Jokowi.

Presiden juga menekankan pentingnya seleksi ketat bagi penerima Golden Visa.

“Ingat, hanya untuk good quality traveller, sehingga harus benar-benar selektif, bener-benar diseleksi, benar-benar dilihat kontribusinya. Jangan sampai meloloskan orang-orang yang membahayakan keamanan negara,” imbuh Jokowi.

- Advertisement -

Dalam acara tersebut, Presiden Jokowi memberikan Golden Visa kepada Shin Tae-yong, pelatih Timnas Indonesia, yang naik ke panggung untuk menerimanya.

Golden Visa ini memberikan izin tinggal bagi WNA selama 5 hingga 10 tahun, ditujukan kepada mereka yang dianggap mampu memberikan manfaat bagi ekonomi Indonesia.

Sejak 2020, Shin Tae-yong telah menjadi pelatih Timnas Indonesia, berhasil membawa tim ke babak 16 besar Piala Asia dan mengantar Timnas U-23 ke semifinal Piala Asia U-23 untuk pertama kalinya.

Dengan kontrak yang diperpanjang hingga 2027, Shin saat ini fokus membawa Timnas Indonesia melaju di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dan mengangkat peringkat FIFA Skuad Garuda ke 100 besar.

- Advertisement -

BACA LAINNYA

Paus Fransiskus Kunjungi Masjid Istiqlal: Bacaan Al-Qur’an dan Injil dalam Deklarasi Kemanusiaan

JCCNetwork.id- Paus Fransiskus dijadwalkan untuk mengunjungi Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat, pada Kamis pagi, 5 September 2024. Kunjungan ini akan menjadi momen penting dalam penandatanganan...
KONTEN VIDEO
Video thumbnail
Awal Mula Fufufafa Viral, Hingga Dikaitkan dengan Gibran #shorts #fufufafa #prabowo #gibran
00:55
Video thumbnail
Ricuh!! Gesekan Antar Supporter Terjadi Usai Laga Indonesia vs Australia #shorts #viralvideo
00:52
Video thumbnail
'Anak Abah Coblos 3 Paslon', Anies: Hak Konstitusi! #shorts #aniesbaswedan #pilgubjakarta
00:43
Video thumbnail
Raffi Ahmad Ketua Tim Pemenangan Andra-Dimyati #shorts #raffiahmad #pilgubbanten #gerindra
00:29
Video thumbnail
Ngamuk!! Permintaan Kredit Motor Ditolak Karena DP Dianggap Kurang #shorts #viralvideo #kreditmotor
00:37
Video thumbnail
Viral!! Momen Terakhir Nia, Penjaja Gorengan yang Tewas Dibunuh #shorts #viralvideo
00:46
Video thumbnail
Terguncang dengan Kedekatan Sarwendah-Betrand Peto, Ruben Onsu: Saya Tahu Ada Rasa... #shorts
00:58
Video thumbnail
Maarten Paes Hampir Menangis di GBK Saat Kejutan Ini #shotrs #timnasindonesia #timnasday #fyp
00:53
Video thumbnail
Viral!! Anak SMA Ini Iuran Beli Sepeda UntukTeman yang Jalan Kaki ke Sekolah #shorts #viralvideo
00:49
Video thumbnail
Best Save! Maarten Paes vs Australia #shorts #maartenpaes #timnasindonesia #pialadunia2026
00:47
Video thumbnail
Save Maarten Paes Buat Presiden Jokowi Bangga #shotrs #maartenpaes #timnasday #fyp
00:35
Video thumbnail
PENAMPILAN MAARTEN PAES DI GBK DAPAT PUJIAN SELANGIT PRESIDEN JOKOWI | JCC Network
01:54
Video thumbnail
Kecelakaan Bus TransJakarta-Sepeda Motor, Satu Korban Luka Serius #shorts #viralvideo #transjakarta
00:38
Video thumbnail
Suspek Cacar Monyet di Brebes, Ternyata Cacar Biasa #shorts #viralvideo #cacarmonyet #mpox
00:36
Video thumbnail
Kata JK Soal Ridwan Kamil Ditolak Warga Jakarta #shorts #ridwankamil #pilgubjakarta #jusufkalla
00:44
Video thumbnail
Garuda Siap Taklukan Australia #shotrs
00:36
Video thumbnail
Menteri Basuki Pamit, Bungkuk Badan dan Menangis Saat Rapat di Komisi V DPR #shorts #viralvideo
00:54
Video thumbnail
Indonesia vs Australia, Shin Tae-yong Punya Resep Ampuh Bungkam Lawan? #shotrs #timnasday #fyp
00:59
Video thumbnail
Travel Haji Daftar Tunggu Sedikit Tapi Dapat Banyak Kuota #shotrs
00:50
Video thumbnail
Aksi Heroik Aiptu Agus Lawan Pria Bersajam di Jaktim #shorts #viralvideo #heroik #polisi
00:51

BERITA TERBARU

EKONOMI

TERPOPULER